Sizhifa- Mendaki gunung tentu menjadi tantangan tersendiri bagi sang pendaki.
Gunung yang tinggi tentu mempunyai Medan yang sangat sulit akan tetapi ketika sudah mencapai puncak rasa yang terbayarkan akan sangat berharga karena pemandangan yang sangat luar biasa serta menikmati ciptaan sang pecipta yang begitu indah.
Artikel kali ini akan membahas tentang 7 Gunung tertinggi di Indonesia yang wajib kalian mendaki .
BACA JUGA :
1. Puncak jaya Wijaya
Puncak Jaya berlokasi di Provinsi Papua. Gunung ini memiliki ketinggian 4.884 mdpl. Gunung Puncak Jaya dikenal dengan nama lain Cartenz Pyramid.
Gunung Puncak Jaya ini merupakan bagian dari pegunungan Sudirman di Papua yang dan merupakan gunung tertinggi di Indonesia.
2. Gunung Kerinci
Gunung Kerinci terletak di Provinsi Jambi dan punya ketinggian 3.805 mdpl. Ia merupakan salah satu gunung berapi yang masih aktif sekaligus gunung tertinggi di Pulau Sumatera.
Spot gunung ini sangat cocok sekali bagi para pendaki yang berpengalaman dalam dunia pendakian.
3. Gunung Rinjani
Terletak di Pulau Lombok telatnya di Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat.
Memiliki ketinggian 3.726 mdpl. Gunung Rinjani memiliki danau kawah berwarna biru yang mampu mencuri perhatian. Danau tersebut berada di 2.000 mdpl dengan nama Segara Anak.
Untuk mendaki di gunung ini, para pendaki biasanya diarahkan ke jalur Senaru yang lebih mudah.
4. Gunung Semeru
Gunung Semeru salah satu gunung di pulau Jawa dan salah satu gunung tertinggi dengan ketinggian mencapai 3.676 meter.
Gunung Semeru memiliki puncak yang terkenal yakni puncak Mahameru dan pernah di pakai syuting film 5cm.
5. Gunung Slamet
Gunung Slamet adalah gunung api aktif yang berada di area kabupaten banyumas, purbalingga, tegal dan pemalang. Gunung ini mempunyai ketinggian 3428 mdpl dan merupakan gunung tertinggi kedua di pulau jawa.
Inilah 5 gunung tertinggi yang wajib di coba ketika melakukan pendakian dengan hasil pemandangan yang sangat memuaskan .
BACA JUGA :
Komentar
Posting Komentar